NO IMAGE AVAILABLE

Jan 25, 2012

Walikota Wanita Termuda Di Negeri Jepang

0 komentar
Motifasi besar untuk kita semua kamu muda. Sebuah contoh positif terjadi di negeri Jepang. Seorang wanita jepang pasalnya telah terpilih menjadi walikota wanita termuda di jepang yaitu usia 36 tahun setelah melakukan pemilihan umum.

Walikota termuda ini bernama Naomi Koshi yang juga lulusan dari Universitas Hardvard, Amerika Serikat jurusan Hukum. Negara yang mayoritas pemimpinnya didomisili oleh kaum-kamu lelaki tua ini  Naomi mampu menggeser pesaingnya yang lebih tua dua kali dari umur Naomi.

Naomi sekarang menjadi orang nomor satu di kota kota Otsu - Ibukota Prefektur Shiga. Namun yang menjadi sesuatu yang menarik adalah bahwa Gubernur Shiga pun adalah seorang wanita pula dan inilah kali pertamanya jabatan terpenting Jepang dipimpin oleh wanita dalam satu wilayah.

"Saya ingin bekerja untuk meningkatkan kepedulian terhadap anak-anak dan pelayanan lainnya," ujar Naomi Koshi kepada para pendukungnya seperti yang dikutip dari harian "Mainichi Shimbun" kemarin (22/1/2012).

Namun apa yang terjadi ketika setiap parlemen tinggi pemerintahan dipegang oleh wanita, hal demikian pernah juga diungkapkan oleh pemerintah jepang bahwa hanya ada 11 parlemen rendahan nasional dan hanya ada satu persen saja wanita yang menjadi seorang pemimpin perusahaan. Dan dengan ini jelas akan berdampak negatif karena setidaknya yang menjadi seorang pejabat senior akan berdampak lemahnya dalam penyediaan penitipan anak karena para wanita akan cenderung lebih mementingkan mengejar karir saja.

Sumber diolah dari : Yahoo

Post a Comment


Mohon tinggalkan komentar anda di sini!
Mohon jangan lakukan spamming!
Terima kasih atas kerja samanya!