NO IMAGE AVAILABLE

Feb 8, 2012

Cara Menghilangkan Widget Attribution Blogger

0 komentar
Kadang saat kita sedang asyik-asyik mengubah-ubah tampilan atau yang biasa kita sebut dengan nama Template pada blog kita, sesering kali kita menemukan suatu widget Attribution pada Elemen Laman pada settingan belakang layar blog kita, dan kadang kita kurang suka dengan keberadaan widget tersebut dan akhirnya itu kita dibuat kebingungan untuk menghapusnya sendiri.

Nah, kali ini saya akan membahas tentang bagaimana sih cara menghilangkan widget attribution blogger.
Untuk caranya adalah sangat simple banget kok.

1. Silahkan Login pada akun blogger anda
2. Buka Rancangan
3. Pilih Edit HTML
4. Pastikan anda menambahkan tanda centang pada Expand Template Widget
5. Cari kode berikut dengan memanfaatkan fasilitas CTR+F untuk pencarian
]]></b:skin>

6. Cari kode berikut yang biasanya terdapat sebelum kode di atas
#Attribution1 {
height:0px;
visibility:hidden;
display:none
}

7. Simpan

Semoga ini bisa memberikan manfaat buat anda semua dan Terima kasih.

Post a Comment


Mohon tinggalkan komentar anda di sini!
Mohon jangan lakukan spamming!
Terima kasih atas kerja samanya!