NO IMAGE AVAILABLE

Jan 6, 2012

Free Download Template Wordpress

0 komentar
Apa itu WordPress?
WordPress adalah sebuah aplikasi sumber terbuka (open source) yang sangat populer digunakan sebagai mesin blog (blog engine). WordPress dibangun dengan bahasa pemrograman PHP dan basis data (database) MySQL. PHP dan MySQL, keduanya merupakan perangkat lunak sumber terbuka (open source software). Selain sebagai blog, WordPress juga mulai digunakan sebagai sebuah CMS (Content Management System) karena kemampuannya untuk dimodifikasi dan disesuaikan dengan kebutuhan penggunanya. WordPress adalah penerus resmi dari b2/cafelog yang dikembangkan oleh Michel Valdrighi. Nama WordPress diusulkan oleh Christine Selleck, teman ketua pengembang (developer), Matt Mullenweg.
Rilis terbaru WordPress adalah versi 3.3 (12 Desember 2011). WordPress didistribusikan dengan Lisensi Publik Umum GNU.

Sumber : Wikipedia

Nah, dengan demikian sama halnya wordpess bisa dbuat sebagai alat untuk membangun sebuah website. dan tentunya sebuah website memerlukan sebuah theme atau template yang dipergunakan sebagai face atau style halaman web agar terlihat sangat menarik.
Oleh karena itu, saya mencoba membagi link beberapa template yang sangat menarik dan bisa langsung anda gunakan sebagai media membangun sebuah website CMS dengan wordpress.

Silahkan klik link Wordpess pada kategori blog ini yang telah admin sediakan!

Semoga bermanfaat, dan terima kasih atas kunjungannya!

Post a Comment


Mohon tinggalkan komentar anda di sini!
Mohon jangan lakukan spamming!
Terima kasih atas kerja samanya!